Langkah Strategis Integrasi ISO/IEC 27001:2022, ISO 22301:2019, dan ISO/IEC 27701:2019

Dalam menghadapi kompleksitas dan dinamika lingkungan digital, keamanan informasi, manajemen kebencanaan, dan privasi data menjadi aspek yang semakin penting bagi organisasi. Standar internasional, seperti ISO/IEC 27001:2022, ISO 22301:2019, dan ISO/IEC 27701:2019, menawarkan panduan yang mapan untuk membantu organisasi mengelola aspek-aspek kunci ini secara efektif. ISO/IEC 27001:2022 adalah standar internasional yang menetapkan persyaratan untuk mendirikan, menerapkan, […]
Langkah-langkah Praktis untuk Memperbarui Sertifikasi ISO/IEC 27001:2022 Anda

Di tengah perkembangan teknologi hari ini diperlukan sistem keamanan informasi yang handal dalam melindungi dari berbagai ancaman risiko kejahatan digital yang juga semakin berkembang. Sehingga tidak menimbulkan dampak yang signifikan terhadap perusahaan. Salah satunya dengan menerapkan Standar ISO/IEC 27001 yang mengatur sistem manajemen keamanan informasi (ISMS). Standar ini memberikan pedoman dan kerangka kerja bagi organisasi […]
Mengamankan Data Pelanggan: Bagaimana ISO/IEC 27001:2022 Diterapkan dalam Layanan Keuangan

Industri layanan keuangan menjadi salah satu sektor yang paling dipengaruhi oleh revolusi digital. Dalam era yang berbasis digital, transaksi keuangan dan pertukaran informasi secara online semakin umum, sehingga pentingnya keamanan data pelanggan dalam industri ini tidak dapat terbantahkan lagi. Keamanan data pelanggan bukan hanya sekadar pertimbangan tambahan, tetapi menjadi fondasi yang harus diletakkan dalam semua […]
Gandeng Proxsis IT dan APPDI, Bank Indonesia Beri Bukti Nyata Menjaga Data Pribadi di Era Digital

Di era digital yang makin maju saat ini kegiatan seperti pengumpulan, pengolahan, dan penyimpanan data pribadi telah menjadi rutinitas. Dengan begitu, risiko terhadap kerahasiaan dan integritas data juga semakin meningkat. Salah satunya pelanggaran data pribadi, hal tersebut tentu berdampak buruk terhadap keuangan hingga reputasi rusak. Karena itu, setiap organisasi memiliki tanggung jawab bersama dalam melindungi […]
Manfaat Sertifikasi ISO/IEC 27001:2022 – Kepercayaan dan Keunggulan Kompetitif

Mengelola keamanan data dan informasi diperlukan dalam menjalankan bisnis di era digital, karena bisa mempengaruhi kelangsungan bisnis tersebut. Oleh karena itu, bisnis harus mengantongi sertifikasi ISO/IEC 27001:2022 untuk menunjukkan keseriusan dalam melindungi sistem manajemen keamanan informasi. Dalam era di mana keamanan data dan informasi sangat penting, memiliki sertifikasi ISO/IEC 27001:2022 menjadi langkah yang sangat berarti bagi […]
6 Manfaat Jangka Panjang dari Penerapan ISO/IEC 27001:2022 untuk Reputasi Bisnis Anda

Penerapan standar ISO/IEC 27001:2022 dapat memberikan banyak manfaat bagi organisasi, di antaranya adalah memperkuat keamanan informasi, mengurangi risiko kegagalan keamanan, meningkatkan integritas dan ketangguhan sistem informasi, dan meningkatkan kepercayaan pelanggan dan pengguna. ISO/IEC 27001 : 2022 adalah standar keamanan informasi internasional yang mencakup praktik terbaik dan standar yang harus diikuti untuk mengelola dan menjaga keamanan […]
10 Langkah Implementasi ISO/IEC 27001:2022 untuk Meningkatkan Keamanan Informasi

Implementasi ISO/IEC 27001:2022 adalah langkah krusial bagi perusahaan modern yang ingin mengamankan sistem informasi dan data mereka dengan lebih efektif. Keamanan digital telah menjadi hal prioritas hari ini, baik untuk kepentingan pribadi maupun perusahaan dalam menjaga data-data penting. Berbagai metode dan sistem juga sudah banyak ditawarkan untuk meningkatkan keamanan privasi di tengah perkembangan digital yang […]